Next Post

Anas Urbaningrum, Jatuh Cinta Kuliner Khas Indramayu Pindang Gombyang

IMG-20231008-WA0000

INDRAMAYU – Ketua Umum Partai Kebangkitan Nusantara (PKN), Anas Urbaningrum, sangat menyukai kuliner khas Kabupaten Indramayu yaitu Pindang Gombyang, Minggu (8/10/2023).

Hal tersebut diutarakan, Anas Urbaningrum, saat menghadiri silaturahmi bersama KAHMI Kabupaten Indramayu dengan tema Makan Gombyang dan Bincang santai soal kebangsaan.

Menurut Anas Urbaningrum, rasa dan tekstur Pindang Gombyang khas Indramayu ini beda dengan makanan sejenisnya didaerah lain di Indonesia.

Tekstur daging ikannya sangat lembut dan tidak berbau amis, apalagi aroma rempahnya wangi banget. Pas bengat kalau dijadikan makanan khas dari Kabupaten Indramayu.

” Kalau datang ke Indramayu lagi, kurang pas rasanya kalau belum mencoba makanan khas Pantura ini. Dijamin bikin ketagihan,” terang Anas Urbaningrum.

Ini layak dijadikan menu kuliner khas nusantara, dan patut dicoba kalau singah di Pantura Indramayu.

” Saya berharap agar pindang Gombyang dari kepala ikan manyung ini, terus dipertahankan sebagai kuliner kearifan lokal dan daya tarik bagi para pengunjung yang singgah di Indramayu,” ujar Anas Urbaningrum.(Sela)

indramayujeh

Related posts

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Newsletter

Lorem ipsum dolor sit amet, consectetuer adipiscing elit.

762ba2bf06f1b06afe05db59024a6990

Recent News